Akun Instagram Penyedia Beasiswa
beasiswa [be·a·sis·wa]
Kata Nomina (kata benda)Pengucapan: béasiswa
Arti: tunjangan yang diberikan kepada pelajar atau mahasiswa sebagai bantuan biaya belajar
Dengan kata lain, kalian bisa belajar tanpa terbebai biaya belajar. Beasiswa berdasarkan benefit ada banyak macamnya seperti :
1. Beasiswa potongan harga : beasiswa ini menawarkan potongan harga bagi siswa/penerima beasiswa, jadi penerima cukup membayar sisa uang yang tidak tercover lembaga penyalur beasiswa (misalnya 70% dari uang SPP atau UKT).
2. Beasiswa full : beasiswa ini menawarkan jaminan belajar gratis bagi siswa/penerima beasiswa, jadi penerima tidak perlu membayar uang SPP/UKT lagi.
3. Beasiswa full + tunjangan biaya hidup : selain menawarkan jaminan belajar gratis bagi siswa/penerima beasiswa, beasiswa jenis ini juga memberi sejumlah uang untuk biaya hidup yang bisa di alokasikan untuk menunjang pendidikan.
Setelah sedikit permulaan tentang beasiswa, yuk langsung aja kita lihat akun yang bisa kita cek untuk menambah info tentang beasiswa, here we go!
1. Kementrian Keuangan Republik Indonesia - @lpdp_ri
2. United Kingdom - @cheveningfco
3. Australia - @australiaawards
4. USA - @fulbrightindonesia
5. European Union - @erasmusplus.id
6. Netherlands - @studidibelanda
7. Turkey - @turkiyeburslari
8. Germany - @daad_indonesia
9. Japan - @mextjapan
Yang belum ketemu akun medsosnya :
1. Mitsui Bussan - Japan
2. Korean Government Scholarship Program (KGSP) - Korean
3. Chinese Government Scholarship - China
4. Eiffel Excellence - France
5. Indian Council for Cultural Relations - India
6. Brunei Darussalam Government Scholarship (GDBS) - Brunei Darussalam
7. International Higher Scholarship Program - Taiwan
8. New Zealand Scholarship - New Zealand
9. Malaysia Government Scholarship (MIS) - Malaysia
10. Gates Cambridge - United Kingdom
That's all for today, hope it helps you. Happy hunting, scholarship seekers! see you^^
Komentar
Posting Komentar